FOTO DESTINASI OPEN TRIP BADUY
JADWAL OPEN TRIP BADUY DALAM MURAH
Nikmati pengalaman unik menjelajahi kehidupan suku Baduy Dalam yang masih menjaga tradisi tanpa teknologi modern. Trekking seru, budaya otentik, dan suasana alam yang tenang menanti Anda!
JADWAL TRIP
Desember 2024
21-22 | 22-23 (Long Weekend) | 23-24 (Long Weekend)
24-25 (Long Weekend) | 25-26 (Long Weekend) | 27-28
28-29 (Long Weekend) | 29-30 (Long Weekend) | 30-31 (Long Weekend)
31 Des – 1 Jan (Long Weekend)
Januari 2025
4-5 | 11-12 | 18-19 | 25-26
HARGA PAKET
Start Tanah Abang / Rangkasbitung
- 1 pax: IDR 260.000
- 3 pax: IDR 250.000
- 5 pax: IDR 240.000
- 10 pax FREE 1 pax
Start Ciboleger
- IDR 195.000/pax
Cara menuju Stasiun Rangkasbitung:
Dapat dijangkau dengan KRL Commuter Line dari:
Tanah Abang, Palmerah, Kebayoran, Pondok Ranji, Jurang Mangu, Sudimara, Rawa Buntu, Serpong, Cisauk, Cicayur, Parung Panjang, Cilejit, Daru, Tenjo, Tiga Raksa, Cikoya, Maja, Citeras.
ITINERARY TRIP
Day 1
- 07.00 – 07.15 : Meeting point di Stasiun Tanah Abang, registrasi ulang dan perkenalan.
- 07.20 – 09.30 : Perjalanan ke Rangkasbitung dengan KRL Commuter Line.
- 09.45 – 11.00 : Perjalanan ke Desa Ciboleger via ELF/angkot.
- 11.00 – 12.00 : ISHOMA dan beli bekal.
- 12.00 – 16.00 : Trekking ke Baduy Dalam via Baduy Luar.
- 16.15 – 19.00 : Check-in homestay, eksplor desa, bersih-bersih.
- 19.00 – 21.00 : Ramah tamah dan sharing budaya Baduy Dalam.
- 21.00 – 05.00 : Istirahat.
Day 2
- 05.00 – 06.00 : Bangun, menikmati pagi di Baduy Dalam.
- 06.00 – 08.00 : Sarapan & persiapan pulang, beli oleh-oleh khas Baduy.
- 08.30 – 12.00 : Trekking kembali ke Ciboleger/Cikuom.
- 12.00 – 13.00 : ISHOMA.
- 13.00 – 14.30 : Perjalanan ke Stasiun Rangkasbitung.
- 15.00 – 17.00 : Perjalanan pulang ke Jakarta dengan KRL Commuter Line.
PAKET SUDAH TERMASUK:
✅ Transport ELF/Angkot Rangkasbitung – Ciboleger PP.
✅ Guide lokal Baduy.
✅ Makan malam & sarapan di Baduy Dalam.
✅ Biaya perizinan masuk kawasan Baduy.
✅ Tour Leader dari Jakarta.
✅ Homestay tradisional di Baduy Dalam.
PAKET BELUM TERMASUK:
❌ Tiket KRL Tanah Abang – Rangkasbitung PP (IDR 16.000).
❌ Biaya porter (opsional).
❌ Tips guide (seikhlasnya).
PERATURAN WAJIB DIPATUHI:
🚫 Menghormati adat istiadat Baduy.
🚫 Tidak membawa radio, gitar, senjata, atau alat musik.
🚫 Tidak menangkap atau membunuh hewan di perjalanan.
🚫 Tidak membuang sampah sembarangan.
🚫 Tidak membawa sabun, pasta gigi, atau bahan kimia ke sungai.
🚫 Tidak ada listrik, sinyal, dan toilet modern di Baduy Dalam.
🚫 Hanya WNI yang diperbolehkan masuk Baduy Dalam.
🚫 Dilarang memotret atau merekam video di Baduy Dalam.
🚫 Pada bulan Kawalu, Baduy Dalam ditutup untuk wisatawan selama 3 bulan.
BARANG YANG DISARANKAN:
🎒 Ransel maksimal 40L.
👟 Sepatu/sandal trekking yang nyaman.
🧥 Sarung, selimut, atau sleeping bag (karena suhu dingin).
💊 Obat-obatan pribadi.
💡 Headlamp atau senter.
🌧 Jas hujan atau mantol (WAJIB!).
💳 E-money dengan saldo minimal IDR 20.000 untuk KRL.
CATATAN PENTING:
⚠ Trekking 3-4 jam naik turun bukit, persiapkan fisik!
⚠ Tidak ada sinyal & listrik di Baduy Dalam.
⚠ Semua aktivitas MCK dilakukan di sungai.
⚠ Jika ada upacara Kawalu, penginapan dialihkan ke Baduy Luar.
CARA PEMBAYARAN
💰 DP IDR 100.000/pax
💰 Pelunasan H-2 keberangkatan
📍 Segera reservasi dan nikmati pengalaman tak terlupakan bersama Wuki Travel!
Kontak Admin Wuki Travel:
- WhatsApp Otomatis klik: Hubungi Admin Wuki Travel
- Call/Support: +62 812 2982 3333
- Email Wuki Travel: wukitravel@gmail.com
- Dokumentasi Kami lihat di: Instagram @wukitravel
Sekilas Tentang BADUY
Urang Kanekes atau Orang Baduy/ merupakan kelompok etnis masyarakat adat suku Banten di wilayah Kabupaten Lebak, Banten. Populasi mereka sekitar 26.000 orang, dan mereka merupakan salah satu suku yang mengisolasi diri mereka dari dunia luar. Selain itu mereka juga memiliki keyakinan tabu untuk didokumentasikan, khususnya penduduk wilayah Baduy Dalam. (wikipedia)
Baduy dalam terdiri dari tiga kampung, yaitu Kampung Cibeo, kampung Cikesik dan kampung Cikertawana yang masing-masing dipimpin oleh Puun. Sebutan “Baduy” merupakan sebutan yang diberikan oleh penduduk luar kepada kelompok masyarakat tersebut, berawal dari sebutan para peneliti Belanda yang agaknya mempersamakan mereka dengan kelompok Arab Badawi yang merupakan masyarakat yang berpindah-pindah (nomaden).
Kemungkinan lain adalah karena adanya Sungai Baduy dan Gunung Baduy yang ada di bagian utara dari wilayah tersebut. Mereka sendiri lebih suka menyebut diri sebagai urang Kanekes atau “orang Kanekes” sesuai dengan nama wilayah mereka, atau sebutan yang mengacu kepada nama kampung mereka seperti Urang Cibeo (Garna, 1993).
Suku Baduy sendiri terdiri dari 2 kelompok, yaitu suku Baduy dalam dan suku Baduy luar.
Suku Baduy Dalam
Kelompok Baduy dalam atau Tangtu ini adalah kelompok yang tinggal di dalam hutan dan juga paling patuh pada aturan yang sudah ditetapkan oleh kepala adat mereka.
Ciri khas dari suku Baduy dalam ini adalah pakaiannya yang tidak berkancing dan berkerah, tidak memakai alas kaki, dan pakaiannya berwarna putih atau biru tua.
Suku Baduy dalam ini juga tidak mengenal teknologi, uang dan sekolah sehingga hanya bisa berkomunikasi dengan bahasa asli mereka, yaitu bahasa Sunda dan membaca huruf atau aksara Hanacara.
Suku Baduy Luar
Berbeda dari suku Baduy dalam, suku Baduy luar ini tinggal di daerah yang letaknya mengelilingi wilayah tinggal suku Baduy dalam. Suku Baduy luar ini juga sudah mengenal kebudayaan luar seperti sekolah dan uang.
Karena sudah mengenal uang, maka teman-teman bisa melihat beberapa orang suku Baduy luar pergi untuk menjual madu hutan. Pakaian yang dipakai oleh suku Baduy luar ini juga berbeda dengan suku Baduydalam, yaitu berwarna putih. (Bobo)
Kenapa Harus Open Trip Baduy Dalam Bersama Wuki Travel?
1. Pengalaman Otentik
Wuki Travel menawarkan pengalaman yang autentik untuk mengenal kehidupan dan budaya Suku Baduy Dalam. Anda akan berinteraksi langsung dengan penduduk setempat dan melihat aktivitas sehari-hari mereka yang masih sangat tradisional.
2. Harga Terjangkau
Kami menawarkan paket dengan harga yang sangat kompetitif:
Start Tanah Abang / Rangkasbitung
- 1 pax: IDR 260.000
- 3 pax: IDR 250.000
- 5 pax: IDR 240.000
- 10 pax FREE 1 pax
Start Ciboleger
- IDR 195.000/pax
Dengan harga tersebut, Anda sudah mendapatkan berbagai fasilitas seperti transportasi, guide lokal, makan malam dan sarapan, biaya perizinan, dan homestay.
3. Fasilitas Lengkap
- Transportasi Nyaman: Kami menyediakan transportasi ELF/angkot yang nyaman dari Rangkasbitung ke Ciboleger PP.
- Guide Lokal Berpengalaman: Ditemani oleh guide lokal yang memahami seluk-beluk wilayah Baduy, perjalanan Anda akan lebih informatif dan aman.
- Homestay di Baduy Dalam: Menginap di homestay tradisional Baduy Dalam, merasakan hidup di tengah alam yang asri.
4. Kepedulian terhadap Adat dan Lingkungan
Wuki Travel sangat menghormati adat istiadat Suku Baduy. Kami memastikan semua peserta mematuhi peraturan dan menjaga kelestarian lingkungan selama perjalanan.
5. Kemudahan Pembayaran
Kami menawarkan sistem pembayaran yang mudah dengan DP sebesar IDR 100.000 per pax dan pelunasan H-2 hari sebelum keberangkatan.
6. Berbagai Pilihan Jadwal
Kami menyediakan berbagai pilihan jadwal sepanjang tahun 2024, termasuk tanggal-tanggal long weekend, sehingga Anda bisa memilih waktu yang paling sesuai.
7. Pengalaman yang Tak Terlupakan
Mengunjungi Baduy Dalam dengan Wuki Travel bukan sekadar perjalanan, tetapi sebuah pengalaman hidup yang akan meninggalkan kesan mendalam tentang kesederhanaan, kedamaian, dan keindahan alam serta budaya.
8. Promo Menarik
Untuk grup besar, kami memberikan promo spesial: Gratis 1 orang untuk setiap 10 pax.
8. Jadwal Perjalanan 2025
Kami memiliki jadwal perjalanan yang fleksibel sepanjang tahun 2024, termasuk tanggal-tanggal long weekend untuk kenyamanan Anda.
Informasi Pemesanan dan Booking Wuki Travel:
- WhatsApp Otomatis klik: Hubungi Admin Wuki Travel
- Call/Support: +62 812 2982 3333
- Email Wuki Travel: wukitravel@gmail.com
- Dokumentasi Kami lihat di: Instagram @wukitravel
4 comments
Saya ikut Trip Baduy Luar dan Dalam di tanggal 14-15 Sept 2024, Saya Happy Sekali.
Harapannya Wuki Travel bisa Mengadakan Trip 3 hari 2 Malam Kedepannya, Thanks For The Trip.
Thank You kak atas keikutsertaannya, kita tunggu trip seru berikutnya
Selamat sore, mau tanya utk trip ke Baduy, anak umur 8 th bisa ga, utk 5 orang buaya 240rb/pak, itu udh beres utk semua ya kk
Halo kak, untuk info lebih detail bisa langsung chat WA nomer admin kami disni ya kak, silahkan: +62 812-2982-3333